Namun sosokmu tetap saja bak ditelan bumi…
Siang tadi hujan turun…
Tapi…aku tak melihat pelangi…
Dan sekarang…
Disini… ditempat ini, aku kan terus kuatkan hati…
Seperti dirimu yang senantiasa menguatkan hati…
Sambil berucap…
“Setelah hujan, pasti kan ada pelangi…”
0 komentar:
Posting Komentar